Pengertian Sistem Bilangan Komputer

Owow
0

   Sistem bilangan adalah suatu cara untuk meakili besaran dari suatu item fisik. Sistem bilangan yang banyak dipergunakan oleh manusia adalah sistem bilangan desimal, yaitu sistem bilangan yang menggunakan 10 macam simbol untuk mewakili suatu besaran.


Teori Bilangan

   1. Bilangan Desimal 
         Sistem ini menggunakan 10 macam simbol yaitu: 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9.
Sistem ini menggunakan basis 10. bentuk nilai ini dapat berupa integer desimal atau pecahan.

Integer Desimal
   adalah nilai desimal yang bulat, misalnya 8598 dapat diartikan:
Keterangan:
- Absolute Value merupakan nilai untuk masing-masing digit bilangan.
- Position Value merupakan penimbang atau bobot dari masing-masing digit tergantung dari letak posisinya, yaitu nilai basis diperangkat dengan urutan posisinya.

Pecahan Desimal
   adalah nilai desimal yang mengandung nilai pecahan dibelakang koma, misalnya 853,72 dapat diartikan:

   2. Biangan Biner 
         adalah sistem bilangan binary yang menggunakan 2 macam simbol bilangan berbasis 2 digit yaitu 0 dan 1.
Contoh: 
Tags

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)